PALANG MERAH INDONESIA
PALANG MERAH REMAJA
( PMR )
UNIT SMK NEGERI 1 PLERED
Sekretariat :
Jl. Rawasari Hp.081809751593 Plered - Purwakarta 41163
PETUNJUK
TEKNIS
Latihan Gabungan PMR tingkat Madya
dan Wira
Se-Kabupaten Purwakarta
A. Nama Kegiatan
“ Latihan
Gabungan PMR tingkat Madya dan Wira Se-Kabupaten Purwakarta “
B. Tujuan
1. Meningkatkan Jiwa
Relawan kemanusiaan di Kalangan Pelajar PMR se Kabupaten Purwakarta
2.
Media silaturrahmi pelajar Relawan PMR
se-Kabupaten Purwakarta
3.
Motivasi bagi siswa untuk meningkatkan jiwa
empati dan rasa tolong-menolong sesama Manusia.
4.
Motivasi untuk selalu berprestasi dimanapun
dan kapanpun.
5.
Sebagai fasilitator untuk meningkatkan
kualitas diri menjadi lebih baik dan berprestasi.
C. Tema Latgab PMR tahun 2016
“ Satu Jiwa dalam
Persahabatan dan Satu Tujuan dalam Prestasi ”.
D. Teknis Pelaksanaan LATGAB
Latgab dilaksanakan dengan Kegiatan berupa
Penjelajahan/Petualangan (Outbond) yang dibagi berdasarkan pos per pos, dengan
Materi kegiatannya :
1. Pembuatan Tandu Darurat
2.
Pembalutan dan
Pembidaian
3.
Pertolongan-pertama
(Cek Fisik Secara Menyeluruh)
4.
Evakuasi Korban
E. Hal yang wajib dibawa
1. Satu set tandu
darurat
a. Bambu Panjang
(210 cm) 2 batang
b. Bambu Pendek
(75 cm) 2 batang
c. Tali tandu
2. Pembalut
a. Pembalut
gulung
b. Pembalut Segitiga
(Mitela)
c. Plester
3. Pakaian Ganti
F. Biaya
Biaya per-regu adalah
Rp.25.000,-, dengan fasilitas :
1. Sertifikat
2. Dorprice
3. Hiburan
G. Team Latgab
Jumlah dalam
satu team adalah 9 Orang (Termasuk Leader)
H. Konfirmasi Kehadiran
Dimohon untuk delegasi peserta agar mengkonformasi
keikutsertaannya dalam Latgab, paling lambat
sampai Kamis, 19 Mei 2016.
Konfirmasi dilakukan via SMS dengan pesan : (
Latgab
PMR -Nama sekolah- Hadir/Tidak Hadir
) dan dikirim ke nomor : 083816095818 atas nama Nendi Apriki.
I.
Informasi
lainnya
Untuk informasi dan pertanyaan, dapat
menghubungi Panitia :
Ajang Sarip Hidayat, S.Pd.I ( Pembina ) : 081809751593
Nendi Apriki ( Ketua Pelaksana ) :
083816095818
Atau kunjungi situs PMR SMK Negeri 1 Plered di :
pmrsmkn1plered.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar